Berikut ini beberapa tips agar KPR anda sukses disetujui oleh Bank.
Ajukan ke sebanyak mungkin Bank : Agar bisa berhasil dalam mengajukan KPR jangan hanya mengajukan KPR ke satu bank saja. Cobalah ajukan KPR ke sebanyak mungkin bank, bahkan anda bisa mengajukan ke beberapa cabang untuk bank yang sama. Apalagi jika anda baru terjun di dunia properti, coba targetkan 1 rumah yang ingin anda beli
0 comments:
Post a Comment